Minggu, 18 Desember 2011

Elegi Pertengkaran Para Orang Tua Berambut Putih

Sesungguhnya ilmu pengetahuan memiliki keterkaitan dengan berbagai macam ilmu pengetahuan dalam ruang dan waktu tertentu. Dalam perkelahian orang tua berambut putih memberikan gambaran ilmu dimulai dari permulaan dan bersifat kontradiktif dalam ruang dan waktu. Manusia bisa berpikir dan memiliki ilmu pengetahuan dimana ilmu yang satu merupakan tesis dan anti-tesis adalah dari ilmu yang lain, sedangkan sintesisnya adalah bagaimana manusia berpikir tentang tesis dan anti-tesis tersebut sehingga menghasilakan tesis-tesis yang baru yang berupa ilmu pengetahuan baru. Terbentuknya tesis-tesis baru dari berpikir tersebut merupakan metode berpikir sintetik dalam berpikir.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar